22.4 C
Indonesia
Ming, 11 Juni 2023
close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

22.4 C
Indonesia
Minggu, 11 Juni 2023 | 1:15:58 WIB

Rakor UNP-Pemkab Pessel, Tahun Depan Kampus UNP Painan Buka Prodi S1 Pariwisata

Reporter: Afrizal

PADANG | detikNews – Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) Prof Ganefri menggelar rapat koordinasi dengan jajaran Pemkab Pesisir Selatan (Pessel), di ruang rapat Kantor Bupati di Painan, Kamis (23/6/2022).

Dalam Rakor itu juga hadir Wakil Rektor IV, Sekretaris UNP, Dekan FT, Dekan FPP, Wadir I Sekolah Vokasi dan Kepala Departemen Teknik Mesin, Teknik Otomotif, dan Teknik Elektronika UNP. Rakor ini merupakan tindak lanjut dan evaluasi terhadap perkuliahan setahun terakhir.

Baca juga:  KKN Tematik Mahasiswa Undip di Desa Bojongnangka, Memberikan Penyuluhan Stunting Serta Pelatihan Pengolahan Daun Kelor dan Ikan Lele Sebagai Sarana Perbaikan Gizi Anak

Pada kempatan itu, Rektor UNP Prof. Ganefri menjelaskan bahwa UNP akan segera membenahi dan memperbaiki sarana dan prasarana untuk menunjang pelaksanaan perkuliahan di Kampus UNP Painan.

Ia berharap Pemkab Pessel bisa memberikan beasiswa bagi mahasiwa yang kuliah di Kampus UNP Painan. Sementara UNP juga menyediakan Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Prof Ganefri juga mengungkapkan bahwa tahun depan UNP akan membuka Program Studi (Prodi) S1 Pariwisata di Kampus UNP Painan. Termasuk meningkatkan status dosen dan tenaga pendidik (tendik). Kemudian, kata dia, juga akan ada formasi untuk mahasiswa jalur SNMPTN memilih kuliah di Kampus UNP Painan.

Baca juga:  Konsisten Bentuk Karakter Siswa Islami, Disiplin dan Bertanggungjawab, SMP Islam Taufiqurahman Gelar Sanlat Ramadhan 1443H

Sementara itu, Sekdakab Pessel, Mawardi Roska menyampaikan perlunya ditindaklanjuti lagi beberapa kesepakatan yang telah dibuat untuk direalisasikan.

Seperti, kata dia, status kepegawaian dosen, tendik serta promosi kampus UNP Painan kepada masyarakat, terutama di luar Provinsi Sumbar, semisal Bengkulu dan Jambi. Juga, lanjut dia, perlu disiapkan video profil Kampus UNP Painan.

Baca juga:  Sukses di Acara Pertama, SMP Islam Taufiqurahman Kembali Gelar UASDA ke-2 Tingkat MI, Tingkatkan Kecerdasan Siswa

Usai Rakor, Rektor UNP Prof Ganefri meninjau langsung kondisi kampus UNP Painan, sekaligus melihat kesiapan sarana dan prasanan seperti ruang kuliah, labor dan pagar kampus.(AF)

-Iklan Pembuatan Website Berita-spot_img

Berita Terpopuler

Sitialimah Aceh Meminta Perlindungan Hukum di Polres Nias

Nias, Gerbang Indonesia - Terjadi pengancaman atas diri Sitialimah Aceh yang dilakukan oleh sekelompok oknum keluarga TBN LS bersama dangan kawan-kawannya pada hari Sabtu...

Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Desa Bontonyeleng

Reporter: Wahyudi Bulukumba | Gerbang Indonesia - Hujan deras disertai angin kencang menerjang beberapa titik di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel), Tak terkecuali di Desa...

Penganiaya Ibu Rumah Tangga di Tarutung, berhasil di ringkus Sat Reskrim Polres Taput

Tapanuli Utara, Gerbang Indonesia - Setelah lima hari melarikan diri, tersangka penganiaya seorang ibu rumah tangga atas nama korban Stevy Simanjuntak ( 30 )...

Pondasi Ditumbuhi Rumput, Bedah Rumah untuk Podang Tak Kunjung Selesai

Reporter: Wahyudi Bulukumba | Gerbang Indonesia - Pondasi Bedah Rumah untuk Podang (53) Warga dengan status Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) di Desa Bukit Harapan,...

Patut Dicontoh, Tindakan Oknum Perawat Ini menuai Pujian Warga 

Reporter: Wahyudi Bulukumba | Gerbang Indonesia - kemampuan petugas medis dalam mengelola kecerdasan emosional sangat membantu proses penyembuhan pasien. Perkataan yang baik, sikap sopan santun,...

Lantik Pejabat Kepala Sekolah, Bupati Barru Titip Harapan Ini

Reporter: Andri Barru | Gerbang Indonesia - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh mengambil sumpah jabatan Pegawai Negeri Sipil berdasarkan Berita Acara Nomor : 800/0180/11/BKPSDM/2022...
Berita terbaru
Berita Terkait