22.4 C
Indonesia
Sab, 10 Juni 2023
close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

22.4 C
Indonesia
Sabtu, 10 Juni 2023 | 10:24:25 WIB

Gandeng Bank Jatim, Pemkot Surabaya Lakukan Digitalisasi Layanan Siswa dengan Mengeluarkan Kartu Digital KatePay

Surabaya | detikNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bekerjasama dengan Bank Jawa Timur (Jatim) meluncurkan kartu digital KatePay, yakni alat pembayaran jajanan dan minuman bagi murid sekolah. Kegiatan acara tersebut berlangsung di kantin sekolah SMP Negeri 42 Surabaya. Selasa 14/06/2022.

Katepay merupakan penerapan teknologi pembayaran non tunai, atau cashless society bagi siswa-siswi ditingkat SD dan SMP Negeri di Kota Pahlawan tersebut.

Baca juga:  Dualisme "DKKS" Pemkot Surabaya di Gugat, Simak Disini

Walikota Surabaya Eri Cahyadi memaparkan, melalui KatePay ini merupakan pengembangan dari Kartu Identitas Anak (KIA), yang diharapkan dapat memberikan dampak pembelajaran bagi para siswa.

“Pertama, dengan KatePay ini harapannya,  anak-anak bisa terbiasa nantinya dapat menggunakan sistem pembayaran non tunai. Karena bagaimanapun, jika kebijakan dilakukan tanpa sebuah kebiasaan akan sulit dilakukan”, ucap Eri Cahyadi.

Baca juga:  Pengurus Yayasan Perguruan Islamiyah Kotapinang Periode 2022 - 2026 Bersilaturahmi Dengan Kepsek dan Tenaga Pengajar 

Kemudian, Eri juga menyempatkan melihat hasil karya para murid, Ia juga mendoakan para siswa agar kelak menjadi calon-calon pemimpin bangsa. Nah… terus semangat belajar ya… biar jadi orang sukses dikemudian hari ya…” tutup Walikota.(okik)

-Iklan Pembuatan Website Berita-spot_img

Berita Terpopuler

Sitialimah Aceh Meminta Perlindungan Hukum di Polres Nias

Nias, Gerbang Indonesia - Terjadi pengancaman atas diri Sitialimah Aceh yang dilakukan oleh sekelompok oknum keluarga TBN LS bersama dangan kawan-kawannya pada hari Sabtu...

Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Desa Bontonyeleng

Reporter: Wahyudi Bulukumba | Gerbang Indonesia - Hujan deras disertai angin kencang menerjang beberapa titik di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel), Tak terkecuali di Desa...

Penganiaya Ibu Rumah Tangga di Tarutung, berhasil di ringkus Sat Reskrim Polres Taput

Tapanuli Utara, Gerbang Indonesia - Setelah lima hari melarikan diri, tersangka penganiaya seorang ibu rumah tangga atas nama korban Stevy Simanjuntak ( 30 )...

Pondasi Ditumbuhi Rumput, Bedah Rumah untuk Podang Tak Kunjung Selesai

Reporter: Wahyudi Bulukumba | Gerbang Indonesia - Pondasi Bedah Rumah untuk Podang (53) Warga dengan status Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) di Desa Bukit Harapan,...

Patut Dicontoh, Tindakan Oknum Perawat Ini menuai Pujian Warga 

Reporter: Wahyudi Bulukumba | Gerbang Indonesia - kemampuan petugas medis dalam mengelola kecerdasan emosional sangat membantu proses penyembuhan pasien. Perkataan yang baik, sikap sopan santun,...

Lantik Pejabat Kepala Sekolah, Bupati Barru Titip Harapan Ini

Reporter: Andri Barru | Gerbang Indonesia - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh mengambil sumpah jabatan Pegawai Negeri Sipil berdasarkan Berita Acara Nomor : 800/0180/11/BKPSDM/2022...
Berita terbaru
Berita Terkait